Jurnal Refleksi Seminar PPG Perancangan dan Pengembangan Kurikulum

JURNAL REFLEKSI
SEMINAR PENDIDIKAN PROFESI GURU

 
Nama Mata kuliah Perancangan dan Pengembangan Kurikulum
Review pengalaman belajar Dalam perkuliahan baik secara daring dan luring saya mendapatkan ilmu yang bermanfaat diantaranya: konsep dasar pengembangan kurikulum. UBD sebagai kerangka kerja kurikulum. Pemahaman sebagai capaian belajar UBD, penilaian dan evaluasi pemahaman dalam UBD, modul rancangan pembelajaran UBD, modul implementasi pembelajaran UBD dan problematika dan evaluasi implementasi UBD.

Topik 1. Konsep Dasar Pengembangan Kurikulum
Mahasiswa mengkritisi berbagai permasalahan pengembangan kurikulum di Indonesia, mengkonstruksi konsep dasar (pengertian, komponen, dan landasan) pengembangan kurikulum, membedakan lima prinsip pengembangan kurikulum, mendemonstrasikan konsep dan penerapan prinsip pengembangan kurikulum, mampu merumuskan landasan pengembangan kurikulum, Mengkonstruksi keilmuan secara harmonis terhadap konsep dasar pengembangan kurikulum melalui mind mapping, merefleksikan proses pengembangan kurikulum sederhana sesuai prinsip

Topik 2. Ubd Sebagai Kerangka Kerja Kurikulum
Mahasiswa mengkritisi model pengembangan kurikulum yang selama ini dilakukan, menganalisis UbD sebagai kerangka kerja kurikulum dan bentuk penerapannya, menunjukkan hubungan konsep dan prosedur UbD, menunjukkan aktualisasi UbD sebagai kerangka kerja kurikulum di sebuah lembaga

Topik 3. Pemahaman Sebagai Capaian Belajar UbD
Mahasiswa manganalisis pemahaman dalam Konteks UbD, mengkonstruksi konsep pemahaman dalam UbD secara mandiri, mengaktualisasikan diri dalam pemikiran bersama terhadap teori pemahaman dalam UbD, mempublikasikan dan mensinergiskan konstruksi pemikiran bersama terhadap teori pemahaman dalam UbD pada komunitas, merefleksi teori pemahaman dalam UbD berdasarkan konstruksi pemikiran individu, kelompok dan literasi, mengkonstruksi keilmuan secara harmonis terhadap konsep-konsep sehingga menyusun teori pemahaman dalam UbD, mengaktualisasikan teori pemahaman dalam UbD melalui keputusan keilmuan dalam berbagai media diseminasi

Topik 4. Penilaian Dan Evaluasi Pemahaman Dalam UbD
Mahasiswa menganalisis penilaian pemahaman dalam UbD berdasarkan konteks keilmuan yang dikuasai, mengkonstruksi konsep penilaian pemahaman dalam UbD secara mandiri, mengaktualisasikan diri dalam pemikiran bersama terhadap teori penilaian pemahaman dalam UbD, mempublikasikan dan mensinergikan konstruksi pemikiran bersama terhadap teori penilaian pemahaman dalam UbD pada komunitas,bmerefleksi teori penilaian pemahaman dalam UbD berdasarkan konstruksi pemikiran individu, kelompok dan literasi, mengkonstruksi keilmuan secara harmonis terhadap konsep-konsep sehingga menyusun teori penilaian pemahaman dalam UbD, mengaktualisasikan teori penilaian pemahaman dalam UbD melalui keputusan keilmuan dalam berbagai media diseminasi

Topik 5. Modul Rancangan Pembelajaran Dalam UbD
Mahasiswa menganalisis rancangan pembelajaran UbD berdasarkan konteks keilmuan yang dikuasai, mengkonstruksi konsep rancangan pembelajaran UbD secara mandiri, mengaktualisasikan diri dalam pemikiran bersama terhadap teori rancangan pembelajaran UbD, mempublikasikan dan mensinergikan konstruksi pemikiran bersama terhadap teori rancangan pembelajaran UbD pada komunitas, merefleksi teori rancangan pembelajaran UbD berdasarkan konstruksi pemikiran individu, kelompok, dan literasi, mengkonstruksi keilmuan secara harmonis terhadap konsep-konsep sehingga menyusun teori penilaian rancangan pembelajaran UbD, mengaktualisasikan teori rancangan pembelajaran UbD melalui keputusan keilmuan dalam berbagai media diseminasi

Topik 6. Modul Implementasi Pembelajaran Dalam UbD
Mahasiswa menganalisis implementasi dalam UbD berdasarkan konteks keilmuan yang dikuasai, mengkonstruksi konsep implementasi pembelajaran dalam UbD secara mandiri, mengaktualisasikan diri dalam pemikiran bersama terhadap teori implementasi pembelajaran dalam UbD, mempublikasikan dan mensinergikan konstruksi pemikiran bersama terhadap teori implementasi pembelajaran dalam UbD pada komunitas, merefleksi teori implementasi pembelajaran dalam UbD berdasarkan konstruksi pemikiran individu, kelompok dan literasi, mengkonstruksi keilmuan secara harmonis terhadap konsep-konsep sehingga menyusun teori implementasi pembelajaran dalam UbD, mengaktualisasikan teori implementasi pembelajaran dalam UbD melalui keputusan keilmuan dalam berbagai media diseminasi

Topik 7. Problematika Dan Evaluasi Implementasi UbD
Mahasiswa menganalisis problematika dalam penerapan kerangka UbD, mengkonstruksi konsep problematika implementasi pembelajaran dalam UbD secara mandiri, mengaktualisasikan diri dalam pemikiran bersama terhadap problematika dalam penerapan UbD di lingkungan lembaga formal, mengkonstruksi pemikiran bersama terhadap problematika implementasi UbD di lembaga, merefleksi penyelesaian problematika implementasi UbD dalam pembelajaran berdasarkan konstruksi pemikiran individu, kelompok, dan literasi mensinergikan konsep problematika dan evaluasi implementasi UbD dalam pembelajaran, menunjukkan rencana aksi dalam menyelesaikan problematika dan mengevaluasi implementasi UbD dalam pembelajaran
Refleksi pengalaman belajar yang dipilih Saya telah mempelajari banyak dalam mata kuliah ini terkait Understnding by Design (UbD) baik sebagai kerangka kerja kurikulum, capaian belajar, penilaian dan evaluasi pemahaman, modul rancangan dalam UbD, implementasi pembelajaran serta problematika dan evalusi implementasi UbD. Dalam pembelajaran mata kuliah ini saya mengikuti perkuliahan tatap muka. Topik-topik dalam mata kuliah ini penting saya pelajari karena menjadikan saya mampu memahami bahwa Understanding by Design dalam pembelajaran diperlukan. Pembelajaran matematika juga diharapkan dapat diterapkan UbD dalam kegiatan belajar mengajar. Saya mempelajari topik-topik yang ada dengan cara memperhatikan penjelasan dari dosen, membaca literatur yang disediakan di LMS, berdiskusi dengan teman, dan mengerjakan tugas-tugas yang ada di LMS. Strategi yang saya implementasikan dalam mempelajari topik-topik ini dengan berkolaborasi dengan teman dan diskusi terkait materi. Karena dengan adanya diskusi maka wawasan yang didapatkan lebih banyak dan lebih luas
Analisis artefak pembelajaran Google Drive
Bukti-bukti yang mendukung refleksi ini sudah saya upload di drive yang tautannya sudah saya sertakan di atas
Pembelajaran bermakna (good practices) Pembelajaran bermakna menurut pendapat saya dalam mata kuliah Perancangan dan Pengembangan Kurikulum itu sebagai seorang guru atau sebagai waka kurikulum dalam implementasi UBD itu sangat penting dan wajib menerapkan UBD karena dalam kurikulum itu mengikuti perkembangan zaman dan UBD itu bagaimana kurikulum menyesuaikan dengan perkembangan zaman serta kebutuhan peserta didik. Sebagai individu nantiya saya dapat menerapkan rencana-rencana yang akan saya lakukan sebelum melaksanakannya. Sebagai seorang guru saya mampu menerapkan UbD dalam pembelajaran matematika nantinya supaya peserta didik juga nantinya dapat mengikuti kegiatan belajar mengajar dengan baik.
Next Post Previous Post
No Comment
Add Comment
comment url